Topik Pemkab Tanah Datar

Bupati Tanah Datar Eka Putra bersama Ketua TP PKK Ny. Lise Eka Putra menyerahkan penghargaan kepada Wali Nagari Tapi Selo Genta Maulana Akbar. (Foto: Prokopim Tanah Datar)

News

Nagari Tapi Selo LBU Juara 1 Nasional GKSTTB

News | Sabtu, 29 Juni 2024 - 16:42 WIB

Sabtu, 29 Juni 2024 - 16:42 WIB

Tanah Datar, Javanusa—Nagari Tapi Selo Kecamatan Lintau Buo Utara Kabupaten Tanah Datar Juara I Nasional Pilot Project Gerakan Keluarga Sehat Tanggap dan Tangguh Bencana…

Bupati Eka Putra mendatangi warganya di pengungsian. (Foto: Prokopim Tanah Datar)

News

Debit Air Sungai Naik, 138 Warga Pabalutan Mengungsi

News | Sabtu, 29 Juni 2024 - 16:32 WIB

Sabtu, 29 Juni 2024 - 16:32 WIB

Tanah Datar, Javanusa—Hujan lebat yang turun mengguyur Kabupaten Tanah Datar, Jumat (28/6/2024) sejak sore sampai malam hari mengakibatkan debit air sungai Batang Lona naik….

Bupati Tanah Datar Eka Putra menyerahkan secara simbolis bantuan pendidikan kepada mahasiswa dari keluarga kurang mampu. (Foto: Prokopim Tanah Datar)

News

258 Calon Mahasiswa Terima Bantuan Biaya Pendidikan

News | Rabu, 26 Juni 2024 - 23:01 WIB

Rabu, 26 Juni 2024 - 23:01 WIB

Tanah Datar, Javanusa—Pemerintah Kabupaten Tanah Datar terus berkomitmen dalam meningkatkan Sumber Daya Manusia (SDM) berkualitas. Salah satunya adalah dengan meningkatkan mutu pendidikan bagi masyarakat….

Pemuda Nagari Sungayang menggelar pertandingan layang-layang di Sawah Topi Lawik Jorong Taratak Indah Nagari Sungayang, Sabtu (22/6/2024). (Foto: Prokopim Padang)

News

Bupati Eka Putra Buka Lomba Layang-layang Antar Provinsi

News | Minggu, 23 Juni 2024 - 11:27 WIB

Minggu, 23 Juni 2024 - 11:27 WIB

Tanah Datar, Javanusa—Bupati Tanah Datar Eka Putra membuka pertandingan layang-layang yang digelar oleh pemuda Nagari Sungayang di Sawah Topi Lawik Jorong Taratak Indah Nagari…

Turnamen Eka Putra Futsal 2024 resmi bergulir di Tanah Datar. (Foto: Prokopim Tanah Datar)

Olahraga

Turnamen Eka Putra Futsal 2024 Resmi Bergulir di Tanah Datar

Olahraga | Minggu, 23 Juni 2024 - 08:43 WIB

Minggu, 23 Juni 2024 - 08:43 WIB

Tanah Datar, Javanusa—-Sebanyak 24 tim dari berbagai penjuru Kabupaten Tanah Datar siap unjuk kebolehan dalam Turnamen Eka Putra Futsal 2024. Kompetisi yang digelar di…

Bupati Tanah Datar Eka Putra memberikan arahan saat Peningkatan Kompetensi Kepala SD dan SMP se-Kabupaten Tanah Datar, Rabu (19/6/2024). (Foto: Prokopim Tanah Datar)

News

Bupati Eka Putra: Kepsek Harus Tingkatkan Kompetensi

News | Kamis, 20 Juni 2024 - 09:22 WIB

Kamis, 20 Juni 2024 - 09:22 WIB

Bukittinggi, Javanusa—Kepala sekolah sebagai salah satu garda terdepan pendidikan harus selalu meningkatkan kompetensi dan kemampuannya. Sehingga tidak tertinggal dari kemajuan zaman. Bupati Eka Putra…

Bupati Tanah Datar Eka Putra menyerahkan secara simbolis bantuan huntara kepada korban banjir bandang di Jorong Panti Kecamatan Rambatan. (Foto: Prokopim Padang)

News

Perantau III Koto Serahkan 2 Unit Rumah Huntara 

News | Selasa, 18 Juni 2024 - 18:05 WIB

Selasa, 18 Juni 2024 - 18:05 WIB

Tanah Datar, Javanusa—Kepedulian warga Tanah Datar yang berada di perantauan patut diapresiasi. Selain memberi bantuan materi, juga membangunkan rumah hunian sementara (huntara) untuk korban…

News

Bupati Eka Putra dan Keluarga Kurban Satu Ekor Sapi Seberat 1 Ton

News | Senin, 17 Juni 2024 - 23:01 WIB

Senin, 17 Juni 2024 - 23:01 WIB

Tanah Datar, Javanusa—Bupati Tanah Datar Eka Putra dan keluarga melaksanakan kurban satu ekor sapi yang beratnya kurang lebih satu ton, di Masjid Muhammadiyah, Batusangkar…

Bupati Tanah Datar Eka Putra menerima penghargaan TPID Award dari Presiden. (Foto: Prokopim Tanah Datar)

News

5 Kali Berturut-Turut, Bupati Tanah Datar Terima penghargaan TPID Award dari Presiden RI

News | Sabtu, 15 Juni 2024 - 09:07 WIB

Sabtu, 15 Juni 2024 - 09:07 WIB

Jakarta, Javanusa—Prestasi membanggakan kembali diraih Kabupaten Tanah Datar. Dengan menjadi yang terbaik di Wilayah Sumatera, sebagai Tim Pengendali Inflasi Daerah (TPID) Kabupaten/Kota berprestasi tahun…

Bupati Tanah Datar Eka Putra menemui Kementerian Pertanian RI. (Foto: Prokopim Tanah Datar)

News

511,52 Ha Lahan Pertanian di Tanah Datar Hancur, Bupati Ajukan Reklamasi ke Kementan RI

News | Kamis, 13 Juni 2024 - 20:34 WIB

Kamis, 13 Juni 2024 - 20:34 WIB

Tanah Datar, Javanusa—Bencana banjir bandang yang melanda Tanah Datar sejak Desember 2023 telah melumpuhkan sektor pertanian di daerah tersebut. Sebanyak 511,52 hektar lahan pertanian…

Bupati Tanah Datar Eka Putra berkunjung ke Kementan RI. (Foto: Prokopim Tanah Datar)

News

511,52 Hektar Lahan Pertanian di Tanah Datar Hancur, Bupati Ajukan Reklamasi ke Kementan RI

News | Kamis, 13 Juni 2024 - 10:51 WIB

Kamis, 13 Juni 2024 - 10:51 WIB

Tanah Datar, Javanusa—Bencana banjir bandang yang melanda Tanah Datar sejak Desember 2023 telah melumpuhkan sektor pertanian di daerah tersebut. Sebanyak 511,52 hektar lahan pertanian…

Wakil Gubernur Sumbar Audy Joinaldy didampingi Bupati Eka Putra menyerahkan secara simbolis bantuan kepada keluarga korban banjir bandang, Sabtu (8/6/2024). (Foto: Prokopim Tanah Datar)

News

Wagub Audy Joinaldy Bantu Ahli Waris, Bupati Eka Putra Sampaikan Terima Kasih

News | Minggu, 9 Juni 2024 - 06:07 WIB

Minggu, 9 Juni 2024 - 06:07 WIB

Tanah Datar, Javanusa—Wakil Gubernur Sumbar Audy Joinaldy memberikan bantuan Rp 50 juta kepada 10 keluarga. Atau ahli waris korban banjir bandang dan galodo yang…

Bupati Tanah Datar Eka Putra, Kapolres dan Dandim meninjau pembangunan jembatan Bailey di Nagari Peninjauan, Kecamatan X Koto, Sabtu (8/6/2024). (Foto: Prokopim Tanah Datar)

News

Tinjau Pemasangan Jembatan Bailey, Bupati Eka Putra: Tidak Ada Lagi Daerah Terisolir

News | Minggu, 9 Juni 2024 - 05:02 WIB

Minggu, 9 Juni 2024 - 05:02 WIB

Tanah Datar, Javanusa—Bupati Tanah Datar Eka Putra bersama Kapolres dan Dandim meninjau dua titik pembangunan jembatan Bailey di Nagari Peninjauan, Kecamatan X Koto, Sabtu…

Bupati Tanah Datar Eka Putra secara simbolis menyerahkan bantuan pengobatan kepada warga. (Foto: Prokopim Tanah Datar)

News

Berkat Program Berobat Gratis, Pasutri Kembali Bisa Melihat

News | Sabtu, 8 Juni 2024 - 23:11 WIB

Sabtu, 8 Juni 2024 - 23:11 WIB

Tanah Datar, Javanusa—Yulizar (65) dan istrinya tak henti-hentinya mengucap syukur. Berkat program berobat gratis dari Bupati Tanah Datar, mereka berdua bisa kembali melihat setelah…

Bupati Tanah Datar Eka Putra menghadiri haflah wakaf tahfiz TK Pertiwi Batusangkar, Sabtu (8/6/2024). (Foto: Prokopim Tanah Datar)

News

TK Pertiwi Batusangkar Wisuda Tahfiz 74 Orang Murid

News | Sabtu, 8 Juni 2024 - 22:59 WIB

Sabtu, 8 Juni 2024 - 22:59 WIB

Tanah Datar, Javanusa—Bupati Tanah Datar Eka Putra mengapresiasi TK Pertiwi Batusangkar yang telah melaksanakan haflah wakaf tahfiz bagi 74 muridnya. Apresiasi ini disampaikan Bupati…

Bupati Tanah Datar Eka Putra saat apel penutupan masa tanggap darurat di gedung Indojolito Batusangkar, Sabtu (8/6/2024). (Foto: Prokopim Tanah Datar)

News

Masa Tanggap Darurat Bencana Tanah Datar Berakhir

News | Sabtu, 8 Juni 2024 - 22:38 WIB

Sabtu, 8 Juni 2024 - 22:38 WIB

Tanah Datar, Javanusa—Masa tanggap darurat bencana banjir bandang dan longsor di Kabupaten Tanah Datar resmi berakhir hari ini, Sabtu (8/6/2024). Penutupan masa tanggap darurat…

Bupati Tanah Datar Eka Putra menerima bantuan dari IKM Kabupaten Madina. (Foto: Prokopim Tanah Datar)

News

IKM Kabupaten Madina Serahkan Bantuan Rp 20,5 juta Untuk Korban Bencana di Tanah Datar

News | Sabtu, 8 Juni 2024 - 14:31 WIB

Sabtu, 8 Juni 2024 - 14:31 WIB

Tanah Datar, Javanusa—Ikatan Keluarga Minang (IKM) Kabupaten Mandahiling Natal (Madina) menyerahkan bantuan bencana alam senilai Rp 20.500.000. Bantuan tersebut diterima Bupati Tanah Datar Eka…

Bupati Tanah Datar Eka Putra melepas tim ekspedisi Sungai Sigarunggung Gunung Marapi, Sabtu (1/6/2024). (Foto: Prokopim Tanah Datar)

News

Bupati Tanah Datar Lepas Tim Ekspedisi Aliran Sungau Sigarunggung

News | Minggu, 2 Juni 2024 - 09:01 WIB

Minggu, 2 Juni 2024 - 09:01 WIB

Tanah Datar, Javanusa—Bupati Tanah Datar Eka Putra melepas tim ekspedisi Sungai Sigarunggung Gunung Marapi, Sabtu (1/6/2024) di halaman depan gedung Indojolito Batusangkar. Pada kesempatan…

Bupati Tanah Datar Eka Putra dan rombongan meninjau kondisi Sabo Dam di Nagari Pasir Laweh, Senin (27/5/2024). (Foto: Prokopim Tanah Datar)

News

Tinjau Kondisi Sabo Dam Pasie Laweh, Bupati Imbau Warga Tetap Waspada

News | Senin, 27 Mei 2024 - 16:37 WIB

Senin, 27 Mei 2024 - 16:37 WIB

Tanah Datar, Javanusa—Bupati Tanah Datar Eka Putra bersama Danyon Marharlan II Padang Mayor Marinir Dany Aprianto Putro, M.Tr. Opsla dan unsur Forkopimda meninjau kondisi…

Bupati Tanah Datar Eka Putra menerima bantuan dari alumni PPPJ, Sabtu (25/5/2024). (Foto: Prokopim Tanah Datar)

News

PPPJ Angkatan I 95 Serahkan Bantuan Rp 100 Juta

News | Sabtu, 25 Mei 2024 - 17:16 WIB

Sabtu, 25 Mei 2024 - 17:16 WIB

Tanah Datar, Javanusa—Staf Ahli Kejaksaan Agung (Kejagung) RI Dr. Masyhudi memimpin rombongan Persatuan Jaksa Indonesia alumni PPPJ angkatan I tahun 95 untuk menyerahkan bantuan…