Program Magang Kementerian Sekretariat Negara RI, Batas Akhir Pendaftaran 13 September 2023

Penulis -

Minggu, 3 September 2023 - 13:59 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Program Magang Kementerian Sekretariat Negara RI, Batas Akhir Pendaftaran 13 September 2023. (Net)

Program Magang Kementerian Sekretariat Negara RI, Batas Akhir Pendaftaran 13 September 2023. (Net)

Javanusa.com—Kementerian Sekretariat Negara adalah kementerian yang dipimpin oleh Menteri Sekretaris Negara, dan berkedudukan di bawah serta bertanggung jawab kepada Presiden. Sejak awal dibentuknya hingga sekarang, tugas Kementerian Sekretariat Negara pada umumnya adalah memberikan dukungan teknis, administrasi, dan analisis kepada Presiden dan Wakil Presiden dalam menyelenggarakan kekuasaan negara.

Magang Humas Kemensetneg

1. PIP-Disfo (Kode: PIP)

    • Melakukan pengelolaan konten digial (website dan media sosial) dan pelayanan informasi publik

Kualifikasi :

    • Mahasiswa S1 jurusan Ilmu Komunikasi (Kehumasan dan Komunikasi Massa), Ilmu Administrasi Negara/Publik/Manajemen Kebijakan Publik, Ilmu Hukum, Psikologi
    • Mempunyai minat untuk membina hubungan eksternal dan internal
    • Mahasiswa D3 atau S1 jurusan Desain Komunikasi Visual, Animasi, atau yang relevan
    • Menguasai Adobe Illustrator dan Adobe Photoshop

 

2. Pokja Monalisa (Kode: MON)

    • Melakukan monitoring dan analisis media

Kualifikasi :

    • Mahasiswa S1 jurusan Ilmu Komunikasi (Kehumasan dan Komunikasi Massa), Ilmu Ekonomi/Studi Pembangunan, Ilmu Politik/Pemerintahan, Ilmu Hubungan Internasional, Ilmu Administrasi Negara/Publik/Manajemen Kebijakan Publik
    • Tertarik pada isu pemberitaan media dan kebijakan
    • Mahasiswa D3 jurusan Sekretaris
    • Komunikatif, ramah, menguasai Microsoft Office

 

3. Pokja Peldok (Kode: PDK)

    • Melakukan dokumentasi dan penyusunan berita, serta mengedit konten video dan foto

Kualifikasi :

    • Mahasiswa D3/S1 jurusan Ilmu Komunikasi (Penyiaran, Komunikasi Massa, Jurnalistik)
    • Menguasai Adobe Photoshop, Adobe Illustrator, Adobe Lightroom, dan Adobe Premiere
    • Mampu menulis berita sesuai kaidah jurnalistik
    • Mampu mengoperasikan aplikasi live streaming (vmix dan obs)

 

Informasi Tambahan :

Periode magang: 2 Oktober 2023 s/d 31 Desember 2023

Batas akhir pendaftaran: 13 September 2023

Setiap dokumen yang diunggah ke dalam Olimpus, harap diberi kode penempatan (POP/MON/PDK)

Contoh: PIP_Surat Pengantar_Nama Lengkap

Sedangkan untuk teman-teman difabel silakan menambahkan kode (D_) di depan kode penempatan

Baca Juga :  Astra Infra Buka Lowongan Kerja Corporate Planning Analyst

Contoh: D_PIP_Surat Pengantar_Nama Lengkap

 

Cara Daftar:

Bagi pelamar yang berminat dan memenuhi kualifikasi, silahkan mendaftar secara online melalui link di bawah ini:

DAFTAR

 

Hati-hati terhadap segala bentuk penipuan dalam tawaran lowongan pekerjaan. Karena pendaftaran lowongan pekerjaan gratis.

Sumber :

 

Silahkan bergabung di Grup Telegram Javanusa.com untuk mendapatkan informasi terupdate.

Berita Terkait

PT Aerotrans Services Indonesia Buka Lowongan
Buruan Daftar! Bank Muamalat Buka Lowongan, Posisi Branch Collection
PT Bumen Redja Abadi (Mitsubishi) Buka Lowongan Kerja, Ini Posisinya!
Buruan Daftar! PT Agro Harapan Lestari Buka Lowongan, Posisi Maintenance Admin
Runner Up Liga 3 Sumbar 2023, PSPP Melaju ke Putaran Nasional
PT Asuransi Simas Jiwa Buka Lowongan untuk Secretary Board of Directors
Wings Group Buka Lowongan Kerja, Ini Posisinya!
Lowongan Kerja Administrasi di GDPS, Penempatan Surabaya

Berita Terkait

Selasa, 2 Juli 2024 - 14:27 WIB

Sepekan Pemulangan Jemaah, Lebih 50% Penerbangan Garuda Alami Keterlambatan

Senin, 24 Juni 2024 - 12:30 WIB

Gubernur Mahyeldi Sambut Kepulangan Jemaah Haji Kloter Pertama

Senin, 24 Juni 2024 - 11:41 WIB

Jemaah Haji Kloter I Haji Sumbar Mendarat Selamat di BIM

Minggu, 23 Juni 2024 - 17:57 WIB

Imbau Jemaah Patuhi Jadwal Kepulangan, Kadaker Makkah: Tawaf Wada Sehari Sebelum Pulang

Sabtu, 22 Juni 2024 - 02:07 WIB

Perdana, Jemaah Haji Kloter 1 Embarkasi Surabaya Terbang ke Tanah Air

Jumat, 21 Juni 2024 - 19:35 WIB

Jemaah Gelombang I Mulai Dipulangkan ke Tanah Air

Jumat, 21 Juni 2024 - 15:13 WIB

Jangan Bawa Zamzam di Koper Bagasi Berisiko Kena Denda

Kamis, 20 Juni 2024 - 09:49 WIB

Indonesia Dapat 221 Ribu Kuota Haji 1446 H/2025 M

Berita Terbaru

Pj. Wali Kota Pariaman, Roberia menyerahkan secara sombolis bantuan bola kaki kepada 6 SSB di halaman Balaikota, Selasa (2/7/2024). (Foto: Diskominfo Kota Pariaman)

Olahraga

Liga SSB Semarakkan HUT Ke-22 Kota Pariaman

Rabu, 3 Jul 2024 - 10:55 WIB