Sejarah Terukir! Bayer Leverkusen Juarai Bundesliga 2023/2024

Penulis -

Senin, 15 April 2024 - 15:02 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bayer Leverkusen menorehkan sejarah dengan menjuarai Bundesliga musim 2023/2024. (Foto: IG bayer04fussball)

Bayer Leverkusen menorehkan sejarah dengan menjuarai Bundesliga musim 2023/2024. (Foto: IG bayer04fussball)

Leverkusen, Javanusa—Bayer Leverkusen menorehkan sejarah baru dengan meraih gelar juara Bundesliga musim 2023/2024.

Kemenangan telak 5-0 atas Werder Bremen di BayArena pada Minggu (14/4/2024) menjadi kunci kepastian tersebut.

Florian Wirtz tampil gemilang dengan hattricknya di menit ke-68, 83, dan 90. Dua gol lainnya dicetak oleh Victor Boniface (25′) dan Granit Xhaka (60′).

Kemenangan ini mengantarkan Leverkusen mengoleksi 73 poin dari 29 laga, unggul jauh dari Bayern Muenchen dan VfB Stuttgart yang sama-sama mengoleksi 63 poin.

Gelar ini merupakan yang pertama bagi Leverkusen sejak klub ini berdiri pada 1 Juli 1904.

Sebelumnya, Die Werkself hanya mampu meraih posisi runner up pada musim 1996/1997, 1998/1999, 1999/2000, 2001/2002, dan 2010/2011.

Keberhasilan ini juga menjadi titel juara pertama bagi Xabi Alonso sebagai pelatih Leverkusen.

Mantan gelandang legendaris Spanyol ini mulai melatih Leverkusen pada 5 Oktober 2022 setelah sebelumnya menukangi Real Sociedad B sejak 1 Juni 2019. (*)

Baca Juga :  Perwosi Solok Gelar Lomba Senam Kreasi

Sumber Berita : CNBC Indonesia

Berita Terkait

Liga SSB Semarakkan HUT Ke-22 Kota Pariaman
Catin di Lubeg Dibekali Bimbingan Perkawinan dan Pencegahan Stunting
Sutan Riska Kukuhkan Penyesuaian Masa Jabatan 52 Wali Nagari
IPH Padang Panjang Berfluktuasi Rendah di Akhir Juni 2024
Pasangan Ilegal Diamankan, Mixer Disita! Pemilik Penginapan dan Tempat Hiburan Malam Dipanggil
Sepekan Pemulangan Jemaah, Lebih 50% Penerbangan Garuda Alami Keterlambatan
Peringati HUT Ke-78 Bhayangkara, Pemkab Solsel dan Polres Bersinergi
Garuda Muda Gagal ke Final, Tapi Mental Juang Patut Diacungi Jempol

Berita Terkait

Selasa, 2 Juli 2024 - 14:27 WIB

Sepekan Pemulangan Jemaah, Lebih 50% Penerbangan Garuda Alami Keterlambatan

Senin, 24 Juni 2024 - 12:30 WIB

Gubernur Mahyeldi Sambut Kepulangan Jemaah Haji Kloter Pertama

Senin, 24 Juni 2024 - 11:41 WIB

Jemaah Haji Kloter I Haji Sumbar Mendarat Selamat di BIM

Minggu, 23 Juni 2024 - 17:57 WIB

Imbau Jemaah Patuhi Jadwal Kepulangan, Kadaker Makkah: Tawaf Wada Sehari Sebelum Pulang

Sabtu, 22 Juni 2024 - 02:07 WIB

Perdana, Jemaah Haji Kloter 1 Embarkasi Surabaya Terbang ke Tanah Air

Jumat, 21 Juni 2024 - 19:35 WIB

Jemaah Gelombang I Mulai Dipulangkan ke Tanah Air

Jumat, 21 Juni 2024 - 15:13 WIB

Jangan Bawa Zamzam di Koper Bagasi Berisiko Kena Denda

Kamis, 20 Juni 2024 - 09:49 WIB

Indonesia Dapat 221 Ribu Kuota Haji 1446 H/2025 M

Berita Terbaru

Pj. Wali Kota Pariaman, Roberia menyerahkan secara sombolis bantuan bola kaki kepada 6 SSB di halaman Balaikota, Selasa (2/7/2024). (Foto: Diskominfo Kota Pariaman)

Olahraga

Liga SSB Semarakkan HUT Ke-22 Kota Pariaman

Rabu, 3 Jul 2024 - 10:55 WIB