Rekrutmen PT Bank Mandiri (Persero) Tbk, Paling Lambat 6 September 2023

Penulis -

Minggu, 3 September 2023 - 23:19 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Rekrutmen PT Bank Mandiri (Persero) Tbk, Paling Lambat 6 September 2023. (bankmandiri.co.id)

Rekrutmen PT Bank Mandiri (Persero) Tbk, Paling Lambat 6 September 2023. (bankmandiri.co.id)

Javanusa.com—Bank Mandiri didirikan pada 2 Oktober 1998, sebagai bagian dari program restrukturisasi perbankan yang dilaksanakan oleh pemerintah Indonesia.

Pada bulan Juli 1999, empat bank pemerintah yaitu Bank Bumi Daya, Bank Dagang Negara, Bank Ekspor Impor Indonesia dan Bank Pembangunan Indonesia dilebur menjadi Bank Mandiri, dimana masing-masing bank tersebut memiliki peran yang tak terpisahkan dalam pembangunan perekonomian Indonesia.

Sampai dengan hari ini, Bank Mandiri meneruskan tradisi selama lebih dari 140 tahun memberikan kontribusi dalam dunia perbankan dan perekonomian Indonesia.

Saat ini PT Bank Mandiri (Persero) Tbk sedang membuka rekrutmen untuk dapat bergabung bersama dengan posisi sebagai berikut:

1. Project Management Internship

    • Project Management Internship merupakan program magang bagi siswa/I SMA atau SMK untuk turut serta secara langsung dalam aktivitas project management dalam perbankan dengan kesempatan belajar secara riil. Para peserta akan didampingi oleh mentor /buddy profesional yang merupakan talent Bank Mandiri selama menjalani masa magang. Program ini akan dilaksanakan selama 3 bulan sejak bulan Oktober-Desember 2023.

Kualifikasi Umum :

    • Siswa/i aktif SMA atau SMK
    • Sehat jasmani dan rohani
    • Mampu berkomunikasi dengan baik dan bekerja sama dengan tim
    • Mempunyai inisiatif yang tinggi dan dapat bekerja secara mandiri
    • Menguasai Microsoft Office
    • Adaptif dan mampu cepat belajar dalam pengoprasian sistem (aplikasi pada laptop)
    • Teliti serta rapi dalam pekerjaan
    • Bersedia untuk ditempatkan di Unit Kerja Bank Mandiri sesuai program yang dipilih

 

2. Digital Marketing Internship – Micro Development & Agent Banking

    • Digital Marketing Internship – Micro Development & Agent Banking merupakan program magang bagi mahasiswa untuk turut berkontribusi secara langsung dalam meningkatkan bisnis perbankan, seperti penyaluran kredit mikro productive digital Bank Mandiri, serta inklusi keuangan (laku pandai) untuk memberikan akses finansial kepada masyarakat unbanked dan underbanked, meliput: Agent Banking, Micro Loan, Retail Funding, Retail Transanction. Peserta akan melaksanakan magang di unit penempatan Micro Development & Agent Banking selema 3 bulan sejak September-Desember 2023.
Baca Juga :  Buruan Daftar! PT Ecogreen Oleochemicals Buka Lowongan, Paling Lambat 20 Oktober 2023

Kualifikasi :

    • Mahasiswa aktif semester 5 ke atas
    • Minimum IPK 3,00 dari skala 4.00
    • Usia maksimal saat seleksi 22 tahun
    • Sehat jasmani dan rohani
    • Berasal dari jurusan yang dibutuhkan (diutamakan Digital Business dan Digital Marketing)
    • Mampu berkomunikasi dengan baik dan bekerja sama dengan tim
    • Mempunyai inisiatif yang tinggi
    • Bersedia untuk ditempatkan di Unit Kerja Bank Mandiri sesuai program yang dipilih

Berita Terkait

PT Aerotrans Services Indonesia Buka Lowongan
Buruan Daftar! Bank Muamalat Buka Lowongan, Posisi Branch Collection
PT Bumen Redja Abadi (Mitsubishi) Buka Lowongan Kerja, Ini Posisinya!
Buruan Daftar! PT Agro Harapan Lestari Buka Lowongan, Posisi Maintenance Admin
Runner Up Liga 3 Sumbar 2023, PSPP Melaju ke Putaran Nasional
PT Asuransi Simas Jiwa Buka Lowongan untuk Secretary Board of Directors
Wings Group Buka Lowongan Kerja, Ini Posisinya!
Lowongan Kerja Administrasi di GDPS, Penempatan Surabaya

Berita Terkait

Jumat, 5 Juli 2024 - 11:52 WIB

Sambut Tahun Baru Islam 1446 H, ASN Diminta Berhijrah Lebih Baik 

Jumat, 5 Juli 2024 - 11:09 WIB

Investasi Menggeliat, Padang Sambut Pembangunan Pabrik Minyak Goreng Baru

Kamis, 4 Juli 2024 - 10:42 WIB

Padang Siap Gelar Pesta Rakyat di HUT ke-355, Kolaborasi Pemko dan KSMR Janjikan Kemeriahan

Rabu, 3 Juli 2024 - 22:05 WIB

PKL Nakal di Depan UPI Kembali Ditertibkan Satpol PP Padang

Rabu, 3 Juli 2024 - 12:16 WIB

Sosialisasi FKUB, Wujudkan Kota Padang Toleran dan Harmonis

Rabu, 3 Juli 2024 - 05:32 WIB

Catin di Lubeg Dibekali Bimbingan Perkawinan dan Pencegahan Stunting

Selasa, 2 Juli 2024 - 18:03 WIB

Sutan Riska Kukuhkan Penyesuaian Masa Jabatan 52 Wali Nagari

Selasa, 2 Juli 2024 - 17:32 WIB

IPH Padang Panjang Berfluktuasi Rendah di Akhir Juni 2024

Berita Terbaru