Haid Tak Lancar? 7 Obat Alami Ini Bisa Bantu Anda

Penulis -

Kamis, 2 November 2023 - 06:03 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi wanita menstruasi. (freepik/benzoix)

Ilustrasi wanita menstruasi. (freepik/benzoix)

Javanusa.com—Setiap wanita memiliki siklus haid yang berbeda-beda. Umumnya siklus menstruasi yang normal berlangsung selama 21 hingga 35 hari.

Akan tetapi beberapa wanita mungkin saja sering mengalami terlambat haid, terlalu cepat atau malah bisa tidak menstruasi selama beberapa bulan.

Kondisi ini bisa saja merupakan hal yang normal, tetapi bisa juga disebabkan oleh kondisi medis tertentu, mulai dari stres berlebih hingga mengalami kondisi medis terkait organ reproduksi wanita.

Untuk mengatasi masalah haid yang tidak lancar Anda dapat mengonsumsi obat pelancar haid dengan menggunakan bahan-bahan alami yang biasa ada di rumah.

Berikut tujuh obat pelancar haid alami yang penuh khasiat yang dirangkum dari berbagai sumber.

1. Kunyit

Kunyit telah dikenal sejak lama sebagai salah satu minuman pelancar haid yang ampuh. Kandungan kurkumin pada kunyit memiliki sifat menyerupai hormon estrogen yang efektif melancarkan siklus haid.

Selain melancarkan haid, kunyit juga bermanfaat untuk mengatasi berbagai keluhan haid termasuk meredakan gejala PMS.

Baca Juga : Anak Tak Suka Makan Sayur? Ini 5 Cara Tepat Mengatasinya

Selain itu kandungan kurkumin yang terdapat dalam kunyit ini dapat mengurangi peradangan dan memperbaiki suasana hati saat menjelang atau selama haid.

Untuk mendapatkan manfaatnya, Anda dapat mencampurkan bubuk kunyit ke dalam air panas untuk dijadikan ramuan obat alami pelancar haid.

2. Jahe

Selain untuk menambah cita rasa masakan, jahe juga bisa diandalkan sebagai obat pelancar haid alami.

Berdasarkan sebuah penelitian terhadap 92 wanita dengan perendarahan menstruasi yang berat, suplemen jahe dapat membantu mengurangi jumlah darah yang keluar selama menstruasi.

Baca Juga :  Wali Kota Padang dan Bunda PAUD Kota Padang Pamit

Sumber Berita : YouTube Kunci Sehat

Berita Terkait

Berkinerja Baik di Semester I, 10 ASN Setda Padang Raih Penghargaan 
Padang Optimis Raih Gelar Kota Terinovatif 2024
Pj Sekda Padang: Inovasi Kunci Daya Saing Daerah
Prestasi Gemilang Matur di MTQN Ke-41 Agam, Dari Peringkat XI Ke II
Ribuan Warga Banjiri Panggung Hiburan Rakyat HUT Ke-22 Kota Pariaman
Menparekraf Resmikan Road To World Islamic Enterpreneur Summit 2025
Pesona Budaya Tabuik Piaman 2024 Dimulai, Ditandai Prosesi “Maambiak Tanah”
Sambut Tahun Baru Islam, Roberia: Jalankan Keyakinan dan Keimanan Kita Secara Kaffah

Berita Terkait

Senin, 8 Juli 2024 - 16:57 WIB

Berkinerja Baik di Semester I, 10 ASN Setda Padang Raih Penghargaan 

Senin, 8 Juli 2024 - 15:52 WIB

Padang Optimis Raih Gelar Kota Terinovatif 2024

Senin, 8 Juli 2024 - 12:42 WIB

Pj Sekda Padang: Inovasi Kunci Daya Saing Daerah

Senin, 8 Juli 2024 - 11:03 WIB

Prestasi Gemilang Matur di MTQN Ke-41 Agam, Dari Peringkat XI Ke II

Minggu, 7 Juli 2024 - 23:05 WIB

Ribuan Warga Banjiri Panggung Hiburan Rakyat HUT Ke-22 Kota Pariaman

Minggu, 7 Juli 2024 - 20:48 WIB

Pesona Budaya Tabuik Piaman 2024 Dimulai, Ditandai Prosesi “Maambiak Tanah”

Minggu, 7 Juli 2024 - 17:01 WIB

Sambut Tahun Baru Islam, Roberia: Jalankan Keyakinan dan Keimanan Kita Secara Kaffah

Minggu, 7 Juli 2024 - 15:16 WIB

Pj. Sekda Padang Hadiri Peresmian Nama Masjid Raya Syekh Ahmad Khatib Al Minangkabawi 

Berita Terbaru

Penjabat (Pj) Sekda Padang Yosefriawan membuka Bimtek Indeks Inovasi Daerah 2024 di Pangeran Beach Hotel, Senin, (8/7/2024). (Foto: Prokopim Padang)

News

Padang Optimis Raih Gelar Kota Terinovatif 2024

Senin, 8 Jul 2024 - 15:52 WIB

Pj Sekda Padang Yosefriawan membuka Bimtek Indeks Inovasi Daerah Tahun 2024, Senin (8/7/2024). (Foto: Diskominfo Padang)

News

Pj Sekda Padang: Inovasi Kunci Daya Saing Daerah

Senin, 8 Jul 2024 - 12:42 WIB