Buka Turnamen Sepakbola, Gubernur Mahyeldi Tekankan Jaga Sportivitas

Penulis -

Minggu, 10 September 2023 - 11:01 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gubernur Sumbar Mahyeldi membuka turnamen Sepakbola Sumbar-Riau Koto Baru Sepakbola (KBS) CUP I Tahun 2023 di
di Lapangan Sepak Bola Panca Dharma Kelurahan Kota Baru, Kecamatan Payakumbuh Timur, Sabtu (9/9/2023).

  Sabtu (9/9/2023).

Gubernur Sumbar Mahyeldi membuka turnamen Sepakbola Sumbar-Riau Koto Baru Sepakbola (KBS) CUP I Tahun 2023 di di Lapangan Sepak Bola Panca Dharma Kelurahan Kota Baru, Kecamatan Payakumbuh Timur, Sabtu (9/9/2023). Sabtu (9/9/2023).

Payakumbuh, Javanusa—Turnamen Sepakbola Sumbar-Riau Koto Baru Sepakbola (KBS) CUP I Tahun 2023 resmi ditabuh, Sabtu (9/9/2023).

Pembukaan ditandai dengan kick off oleh Gubernur Sumbar Mahyeldi Ansharullah di Lapangan Sepak Bola Panca Dharma Kelurahan Kota Baru, Kecamatan Payakumbuh Timur, Kota Payakumbuh, Sabtu, (9/9/2023).

Gubernur Mahyeldi menyampaikan, kompetisi sepak bola ini sebagai pola pembibitan. Ini adalah momentum yang luar biasa dalam rangka menggelorakan semangat sepakbola di Sumbar.

“Mari kita bangkitkan kembali semangat dan sportivitas sepakbola nasional. Saya berharap kompetisi dapat berjalan baik dan bisa melahirkan pemain-pemain nasional di masa depan,” sebut Mahyeldi.

Ia berharap open turnamen sepakbola ini bisa menjadi sebagai sarana silaturahmi, adu bakat dan prestasi para atlet sepakbola di Sumbar dan Riau ini.

Sementara itu, Ketua Panitia Penyelenggara Open Turnamen Sepak Bola Sumbar-Riau KBS CUP I Tahun 2023, Badirizal Dt. Indo Marajo Nan Mulie menyebutkan turnamen sepakbola ini sekaligus dapat menjadi ajang pemantauan dari Asprov PSSI Sumbar dalam mencari atlet sepakbola yang berbakat.

“Kami mendorong para tim sepakbola untuk bisa tampil maksimal dan menunjukkan peforma terbaiknya saat pertandingan nantinya, bisa mencetak atlet yang berbakat,” ucap Badrizal.

Ia berharap ajang ini dapat memberikan kesempatan kepada seluruh atlet dalam meningkatkan potensinya. Sekaligus menambah pengalaman bertanding di tingkat daerah provinsi maupun nasional nantinya.

“Saya minta para atlet dan wasit dapat menjunjung sportifitas guna meningkatkan harkat dan martabat dunia olahraga Sumbar,” pintanya. (*/jn01)

Baca Juga :  SDIT Dar El Iman Raih Juara Umum OMDI 5 Tingkat Sumbar

Berita Terkait

Sambut Tahun Baru Islam 1446 H, ASN Diminta Berhijrah Lebih Baik 
Investasi Menggeliat, Padang Sambut Pembangunan Pabrik Minyak Goreng Baru
Padang Siap Gelar Pesta Rakyat di HUT ke-355, Kolaborasi Pemko dan KSMR Janjikan Kemeriahan
Perumda AM Padang Gandeng Kejari Demi Hindari Persoalan Hukum
PKL Nakal di Depan UPI Kembali Ditertibkan Satpol PP Padang
Sosialisasi FKUB, Wujudkan Kota Padang Toleran dan Harmonis
Catin di Lubeg Dibekali Bimbingan Perkawinan dan Pencegahan Stunting
Sutan Riska Kukuhkan Penyesuaian Masa Jabatan 52 Wali Nagari

Berita Terkait

Jumat, 5 Juli 2024 - 11:52 WIB

Sambut Tahun Baru Islam 1446 H, ASN Diminta Berhijrah Lebih Baik 

Jumat, 5 Juli 2024 - 11:09 WIB

Investasi Menggeliat, Padang Sambut Pembangunan Pabrik Minyak Goreng Baru

Kamis, 4 Juli 2024 - 10:42 WIB

Padang Siap Gelar Pesta Rakyat di HUT ke-355, Kolaborasi Pemko dan KSMR Janjikan Kemeriahan

Rabu, 3 Juli 2024 - 22:05 WIB

PKL Nakal di Depan UPI Kembali Ditertibkan Satpol PP Padang

Rabu, 3 Juli 2024 - 12:16 WIB

Sosialisasi FKUB, Wujudkan Kota Padang Toleran dan Harmonis

Rabu, 3 Juli 2024 - 05:32 WIB

Catin di Lubeg Dibekali Bimbingan Perkawinan dan Pencegahan Stunting

Selasa, 2 Juli 2024 - 18:03 WIB

Sutan Riska Kukuhkan Penyesuaian Masa Jabatan 52 Wali Nagari

Selasa, 2 Juli 2024 - 17:32 WIB

IPH Padang Panjang Berfluktuasi Rendah di Akhir Juni 2024

Berita Terbaru