Tiga Jembatan di Tanah Datar Bakal Dibangun Secara Permanen

Penulis -

Senin, 20 Mei 2024 - 21:56 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bupati Tanah Datar Eka Putra, SE, MM  meninjau jembatan Panti Kecamatan Rambatan yang ambruk akibat banjir bandang, Senin (20/5/2024). (Foto: Prokopim Padang)

Bupati Tanah Datar Eka Putra, SE, MM meninjau jembatan Panti Kecamatan Rambatan yang ambruk akibat banjir bandang, Senin (20/5/2024). (Foto: Prokopim Padang)

Tanah Datar, Javanusa—Jembatan di Jorong Panti dan dua Jembatan lainnya di Kabupaten Tanah Datar akan segera dibangun secara permanen.

Hal ini disampaikan Bupati Tanah Datar Eka Putra, SE, MM, Senin (20/5/2024) saat meninjau jembatan Panti Kecamatan Rambatan yang ambruk akibat banjir bandang.

“Tadi bersama Kepala BNPB, Kita telah mengajukan tiga jembatan untuk dibangun pemanen. Alhamdulillah, BNPB menyikapinya dengan baik,” ujar Bupati Eka Putra.

Melihat secara langsung kondisi Jembatan di Jorong Panti yang semakin ambruk, Bupati Eka Putra mengatakan pembangunannya akan menjadi skala prioritas.

Karena Jembatan tersebut merupakan salah satu titik vital aktifitas masyarakat, baik masuk maupun keluar Tanah Datar.

“Jembatan ini, menjadi salah satu skala prioritas yang akan dibangun. Tidak jembatan ini saja, jembatan di Simpang Manunggal dan Jembatan Katiangan di Nagari Paninjuan juga akan dibangun permanen. Dan, kami akan proses segala bentuk administrasinya,” ujar Bupati Eka.

Bupati Eka Putra berharap, semoga pembangunannya dapat berjalan sesuai yang telah direncanakan. (*/jn04)

Baca Juga :  Dean Asli Chaidir Jabat Ketua Forum UMKM Kota Padang

Berita Terkait

Masjid Raya Sumatera Barat Berganti Nama Jadi Masjid Raya Syekh Ahmad Khatib Al Minangkabawi
Sambut Tahun Baru Islam 1446 H, ASN Diminta Berhijrah Lebih Baik 
Investasi Menggeliat, Padang Sambut Pembangunan Pabrik Minyak Goreng Baru
Padang Siap Gelar Pesta Rakyat di HUT ke-355, Kolaborasi Pemko dan KSMR Janjikan Kemeriahan
Perumda AM Padang Gandeng Kejari Demi Hindari Persoalan Hukum
PKL Nakal di Depan UPI Kembali Ditertibkan Satpol PP Padang
Sosialisasi FKUB, Wujudkan Kota Padang Toleran dan Harmonis
Catin di Lubeg Dibekali Bimbingan Perkawinan dan Pencegahan Stunting

Berita Terkait

Jumat, 5 Juli 2024 - 18:57 WIB

Masjid Raya Sumatera Barat Berganti Nama Jadi Masjid Raya Syekh Ahmad Khatib Al Minangkabawi

Jumat, 5 Juli 2024 - 11:52 WIB

Sambut Tahun Baru Islam 1446 H, ASN Diminta Berhijrah Lebih Baik 

Jumat, 5 Juli 2024 - 11:09 WIB

Investasi Menggeliat, Padang Sambut Pembangunan Pabrik Minyak Goreng Baru

Kamis, 4 Juli 2024 - 10:27 WIB

Perumda AM Padang Gandeng Kejari Demi Hindari Persoalan Hukum

Rabu, 3 Juli 2024 - 22:05 WIB

PKL Nakal di Depan UPI Kembali Ditertibkan Satpol PP Padang

Rabu, 3 Juli 2024 - 12:16 WIB

Sosialisasi FKUB, Wujudkan Kota Padang Toleran dan Harmonis

Rabu, 3 Juli 2024 - 05:32 WIB

Catin di Lubeg Dibekali Bimbingan Perkawinan dan Pencegahan Stunting

Selasa, 2 Juli 2024 - 18:03 WIB

Sutan Riska Kukuhkan Penyesuaian Masa Jabatan 52 Wali Nagari

Berita Terbaru