Wako Hendri Septa: Jangan Sampai Ada Kekerasan di Sekolah

Penulis -

Senin, 2 Oktober 2023 - 21:59 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Wali Kota Padang Hendri Septa didampingi Kadisdukcapil Teddy Antonius menyerahkan e-KTP kepada siswa SMKN 10 Padang yang sudah berusia 17 tahun ke atas. (Prokopim Padang)

Wali Kota Padang Hendri Septa didampingi Kadisdukcapil Teddy Antonius menyerahkan e-KTP kepada siswa SMKN 10 Padang yang sudah berusia 17 tahun ke atas. (Prokopim Padang)

Padang, Javanusa—Wali Kota Padang Hendri Septa ikut menyoroti soal kekerasan yang terjadi di lingkungan sekolah dewasa ini. Untuk itu, ia meminta kepada pelajar untuk selalu patuh kepada perintah guru.

Hal tersebut dikatakan Wako Hendri Septa sewaktu menjadi pembina upacara di SMKN 10 Padang dalam program Sehari Berkantor di Kecamatan, yang dipusatkan di Kecamatan Koto Tangah, Senin (2/10/2023).

“Saya lihat saat ini banyak siswa -siswi yang melawan kepada guru dan diviralkan. Jangan sampai hal ini terjadi karena guru merupakan orang tua kalian di sekolah,” ucap Wako Hendri Septa.

Jangan ada juga bullying, jangan sampai kakak kelas menyiksa adik kelas. Kakak itu adalah contoh dan suri tauladan, jangan sampai  ada siksa-menyiksa apalagi sampai diviralkan, karena nanti kalian akan berurusan dengan hukum.

Baca Juga : Tingkatkan Gizi Siswa, Program Genius Sasar Sekolah

Selanjutnya orang nomor satu di Kota Padang itu juga memotivasi para murid SMKN 10 Padang agar terus giat belajar. Begitu pula memanfaatkan waktu di masa pendidikan untuk meraih prestasi dan capaian-capaian penting lainnya.

Semoga SMKN 10 Padang terus melahirkan lulusan yang sukses dan nantinya menjadi calon-calon pemimpin bangsa.

Baca Juga :  Sosialisasi FKDM Padang Digelar Maraton, Sasar RT/RW dan LPM

Berita Terkait

Masjid Raya Sumatera Barat Berganti Nama Jadi Masjid Raya Syekh Ahmad Khatib Al Minangkabawi
Sambut Tahun Baru Islam 1446 H, ASN Diminta Berhijrah Lebih Baik 
Investasi Menggeliat, Padang Sambut Pembangunan Pabrik Minyak Goreng Baru
Padang Siap Gelar Pesta Rakyat di HUT ke-355, Kolaborasi Pemko dan KSMR Janjikan Kemeriahan
Perumda AM Padang Gandeng Kejari Demi Hindari Persoalan Hukum
PKL Nakal di Depan UPI Kembali Ditertibkan Satpol PP Padang
Sosialisasi FKUB, Wujudkan Kota Padang Toleran dan Harmonis
Catin di Lubeg Dibekali Bimbingan Perkawinan dan Pencegahan Stunting

Berita Terkait

Jumat, 5 Juli 2024 - 18:57 WIB

Masjid Raya Sumatera Barat Berganti Nama Jadi Masjid Raya Syekh Ahmad Khatib Al Minangkabawi

Jumat, 5 Juli 2024 - 11:52 WIB

Sambut Tahun Baru Islam 1446 H, ASN Diminta Berhijrah Lebih Baik 

Jumat, 5 Juli 2024 - 11:09 WIB

Investasi Menggeliat, Padang Sambut Pembangunan Pabrik Minyak Goreng Baru

Kamis, 4 Juli 2024 - 10:27 WIB

Perumda AM Padang Gandeng Kejari Demi Hindari Persoalan Hukum

Rabu, 3 Juli 2024 - 22:05 WIB

PKL Nakal di Depan UPI Kembali Ditertibkan Satpol PP Padang

Rabu, 3 Juli 2024 - 12:16 WIB

Sosialisasi FKUB, Wujudkan Kota Padang Toleran dan Harmonis

Rabu, 3 Juli 2024 - 05:32 WIB

Catin di Lubeg Dibekali Bimbingan Perkawinan dan Pencegahan Stunting

Selasa, 2 Juli 2024 - 18:03 WIB

Sutan Riska Kukuhkan Penyesuaian Masa Jabatan 52 Wali Nagari

Berita Terbaru