Rekrutmen PT Astra International Tbk, Intip Posisi dan Persyaratannya!

Penulis -

Sabtu, 9 September 2023 - 16:31 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Rekrutmen PT Astra International Tbk, Intip Posisi dan Persyaratannya! (astra.co.id)

Rekrutmen PT Astra International Tbk, Intip Posisi dan Persyaratannya! (astra.co.id)

Javanusa.com—PT Astra International Tbk didirikan di Jakarta pada tahun 1957 sebagai sebuah perusahaan perdagangan umum dengan nama Astra International Inc.

Sesuai anggaran dasar Perseroan, kegiatan usaha yang dapat dijalankan oleh Perusahaan mencakup perdagangan umum, perindustrian, pertambangan, pengangkutan, pertanian, pembangunan, jasa dan konsultasi.

Hingga tahun 2022, Astra telah mengembangkan bisnisnya dengan menerapkan model bisnis yang berbasis sinergi dan terdiversifikasi pada tujuh segmen usaha, terdiri dari otomotif, jasa keuangan,  alat berat, pertambangan, konstruksi & energy, agribisnis. Infrastruktur dan logistik, teknologi informasi, properti.

Saat ini, kegiatan operasional bisnis yang tersebar di seluruh Indonesia dikelola melalui 270 anak perusahaan, ventura bersama dan entitas asosiasi, dengan didukung oleh 198.203 karyawan.

Sebagai salah satu grup usaha terbesar nasional saat ini, Astra telah membangun reputasi yang kuat melalui penawaran rangkaian produk dan layanan berkualitas, dengan memperhatikan pelaksanaan tata kelola perusahaan dan tata kelola lingkungan yang baik.

Saat ini PT Astra International Tbk membuka lowongan kerja untuk dengan posisi :

1. Human Capital Trainee Batch 11

Deskripsi Pekerjaan :

    • Human Capital Trainee adalah sebuah program pengembangan ekstensif yang akan memberikan Anda kesempatan untuk menjadi profesional Human Capital yang mumpuni. Selama program 11 bulan (Februari – Desember 2024), Anda akan terekspos kepada beragam peran Human Capital pada bisnis yang berbeda-beda, baik melalui in-class training maupun on-the-job training experience

Persyaratan :

    • Lulusan baru (fresh graduate) atau maksimal memiliki 2 tahun pengalaman kerja
    • Minimum Sarjana (Bachelor Degree) dengan preferensi jurusan sebagai berikut : Teknik Industri, Psikologi, Hukum, Ekonomi dan Manajemen, Hubungan Internasional, Hubungan Masyarakat, Matematika, Statistika
    • Memiliki passion kepada people dan Human Capital Management
    • Bersedia ditempatkan di seluruh bisnis Perusahaan Grup Astra di Indonesia
    • Profisien dalam berbahasa Inggris, baik tertulis maupun lisan
    • Memiliki kemampuan analisa dan interpersonal yang memadai
    • Dinamis dan mampu bekerja dalam tim
    • Pendaftaran berakhir pada 31 Oktober 2023
Baca Juga :  155.165 Personel Gabungan Siap Amankan Mudik Lebaran 2024

Berita Terkait

PT Aerotrans Services Indonesia Buka Lowongan
Buruan Daftar! Bank Muamalat Buka Lowongan, Posisi Branch Collection
PT Bumen Redja Abadi (Mitsubishi) Buka Lowongan Kerja, Ini Posisinya!
Buruan Daftar! PT Agro Harapan Lestari Buka Lowongan, Posisi Maintenance Admin
Runner Up Liga 3 Sumbar 2023, PSPP Melaju ke Putaran Nasional
PT Asuransi Simas Jiwa Buka Lowongan untuk Secretary Board of Directors
Wings Group Buka Lowongan Kerja, Ini Posisinya!
Lowongan Kerja Administrasi di GDPS, Penempatan Surabaya

Berita Terkait

Jumat, 5 Juli 2024 - 18:57 WIB

Masjid Raya Sumatera Barat Berganti Nama Jadi Masjid Raya Syekh Ahmad Khatib Al Minangkabawi

Jumat, 5 Juli 2024 - 11:52 WIB

Sambut Tahun Baru Islam 1446 H, ASN Diminta Berhijrah Lebih Baik 

Jumat, 5 Juli 2024 - 11:09 WIB

Investasi Menggeliat, Padang Sambut Pembangunan Pabrik Minyak Goreng Baru

Kamis, 4 Juli 2024 - 10:27 WIB

Perumda AM Padang Gandeng Kejari Demi Hindari Persoalan Hukum

Rabu, 3 Juli 2024 - 22:05 WIB

PKL Nakal di Depan UPI Kembali Ditertibkan Satpol PP Padang

Rabu, 3 Juli 2024 - 12:16 WIB

Sosialisasi FKUB, Wujudkan Kota Padang Toleran dan Harmonis

Rabu, 3 Juli 2024 - 05:32 WIB

Catin di Lubeg Dibekali Bimbingan Perkawinan dan Pencegahan Stunting

Selasa, 2 Juli 2024 - 18:03 WIB

Sutan Riska Kukuhkan Penyesuaian Masa Jabatan 52 Wali Nagari

Berita Terbaru