Cegah Penyakit Jantung Koroner, Mahasiswa Unand Ciptakan Vitaglise

Penulis -

Jumat, 20 Oktober 2023 - 23:38 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Padang, Javanusa—Mahasiswa Universitas Andalas lintas Program Studi (Prodi) menciptakan prototipe inovatif yang dapat membantu dalam pencegahan penyakit jantung koroner yang dinamakan dengan Vitaglise.

Adapun mahasiswa yang terlibat dalam inovasi ini yakni Muhammad Salman Ikhsan (Teknik Elektro 20), Ramadhani (Teknik Elektro 20), Adam Fitrah (Biomedis 21), Nur Aisyah Alkhairiah (Psikologi 22), dan Rahmad Fajral Ilhami (Biomedis 22), dengan didampingi oleh dosen Hanalde Andre, S.T., M.T (Teknik Elektro).

Ketua Tim Muhammad Salman Ikhsan mengemukakan alat ini dinamakan dengan Vitaglise yang merupakan singkatan dari Vital Signs Integrated Wearable for Glucose, Lipids, and Electrocardiogram.

“Inovasi ini dirancang dalam bentuk pakaian, sarung tangan, bantal leher panas untuk terapi, dan terapi laser dalam bentuk jam tangan,” ujarnya.

Baca Juga : Mahasiswa Unand Ciptakan Nano Kalsium dari Limbah Tulang Ayam, Solusi Atasi Keracunan Timbal

Dengan desain tersebut, inovasi ini memastikan bahwa alat ini dapat digunakan dengan praktis sehari-hari.

Ia mengungkapkan hal yang membuat alat ini lebih unggul adalah integrasinya dengan Internet of Things (IoT).

“Data dari alat ini dapat diakses melalui website dan aplikasi, memungkinkan pemantauan yang lebih efektif dan memudahkan akses informasi bagi pasien,” sambungnya.

Baca Juga :  Parpol Bisa Didiskualifikasi Jika Tak Menyerahkan LADK

Sumber Berita : unand.ac.id

Berita Terkait

Masjid Raya Sumatera Barat Berganti Nama Jadi Masjid Raya Syekh Ahmad Khatib Al Minangkabawi
Posyandu Semai Benih Bangsa Palimo Bidik Juara
Sambut Tahun Baru Islam 1446 H, ASN Diminta Berhijrah Lebih Baik 
Investasi Menggeliat, Padang Sambut Pembangunan Pabrik Minyak Goreng Baru
Padang Siap Gelar Pesta Rakyat di HUT ke-355, Kolaborasi Pemko dan KSMR Janjikan Kemeriahan
Perumda AM Padang Gandeng Kejari Demi Hindari Persoalan Hukum
PKL Nakal di Depan UPI Kembali Ditertibkan Satpol PP Padang
Sosialisasi FKUB, Wujudkan Kota Padang Toleran dan Harmonis

Berita Terkait

Rabu, 3 Juli 2024 - 20:03 WIB

Ketua KPU Hasyim Asy’ari Diberhentikan!

Selasa, 25 Juni 2024 - 14:55 WIB

Pemko Padang Siap Sukseskan PSU DPD RI

Minggu, 23 Juni 2024 - 11:42 WIB

Mulai 24 Juni, Pantarlih akan Coklit Data Pemilih Pilkada

Jumat, 21 Juni 2024 - 12:43 WIB

KPU Solsel Resmi Mulai Tahapan Pilkada, Bupati Serukan Pemilu Damai

Jumat, 14 Juni 2024 - 12:38 WIB

PPS se-Agam Rekrut Pantarlih Untuk Pilkada Serentak 2024

Minggu, 2 Juni 2024 - 03:29 WIB

16 Anggota PKD Dilantik, Segera Bangun Koordinasi

Jumat, 24 Mei 2024 - 22:49 WIB

Pj Wako Andree: Panwascam Harus Jurdil dan Nonpartisan

Minggu, 12 Mei 2024 - 13:16 WIB

Pengumuman Hasil Seleksi Administrasi Calon Anggota Panwaslu Kecamatan Untuk Kota Solok

Berita Terbaru

Tim penilai propinsi melakukan penilaian di Posyandu Semai Benih Bangsa Palimo, Jumat (5/7/2024). (Foto: Prokopim Padang)

News

Posyandu Semai Benih Bangsa Palimo Bidik Juara

Jumat, 5 Jul 2024 - 17:06 WIB